Tag: Liquid Jade 2

Selasa, 12 Juli 2022 Setelah lama tidak mengeluarkan ponsel seri Liquid Jade, Acer beberapa waktu lalu telah merilis ponsel terbaru pada seri tersebut yakni Acer Liquid Jade 2. Smartphone ini tentu membawa berbagai macam pembaruan dibandingkan dengan Acer Liquid Jade pertama. Acer Liquid Jade 2 menggunakan layar AMOLED 5,5 inch dengan resolusi 1080×1920 px dan pelindung layar Corning […]